HAPIMART Ritel Asal Tiongkok Resmi Beroperasi di ITC Cempaka Mas

Jakarta, 15 Maret 2024 – Sinar Mas Land melalui salah satu proyeknya yakni ITC Cempaka Mas yang berlokasi di Jakarta Pusat terus berinovasi dengan meresmikan salah satu anchor tenant terbarunya yaitu HAPIMART, sebuah jaringan ritel asal Tiongkok. Pembukaan gerai ini bertujuan untuk memperluas pilihan belanja bagi konsumen serta meningkatkan pengalaman berbelanja di ITC Cempaka Mas.…

Ini Dia Jenis Bahan Kain yang Bagus untuk Membuat Jas Berkualitas

Membuat jas yang berkualitas membutuhkan perhatian khusus terhadap pemilihan bahan kain. Pemilihan bahan kain yang tepat memberikan tampilan yang elegan, kenyamanan dan daya tahan jas. Berikut beberapa bahan kain terbaik yang dapat digunakan untuk menciptakan jas yang berkualitas tinggi. 1. Wool (Wol)Wool, bahan kain yang sering digunakan untuk jas karena kemampuannya untuk memberikan tampilan formal…

ITC Cempaka Mas, Your Favorite Shopping Place

ITC Cempaka Mas telah hadir sebagai ikon pusat perbelanjaan yang menggabungkan mode, belanja, dan hiburan keluarga dalam satu tempat. ITC Cempaka Mas hadir menjadi tujuan fashion, destinasi wisata belanja, dan tempat rekreasi keluarga yang menghadirkan pengalaman unik dalam memenuhi berbagai kebutuhan konsumen. Fashion Terkini Surga belanja fashion, ITC Cempaka Mas berisi dengan deretan toko dan…

Rawat Kacamata agar Tetap Berkilau dan Awet

Perawatan kacamata yang baik diperlukan agar kacamata tetap nyaman, berfungsi dengan baik, dan tetap terlihat bersih. Berikut adalah beberapa langkah praktis untuk merawat kacamata Anda: Hindari Sentuhan Langsung pada Lensa:Hindari menyentuh lensa secara langsung dengan jari-jari Anda. Selalu pegang kacamata dari bagian bingkainya, atau gunakan kain pembersih. Tangan yang kotor atau terkena minyak bisa meninggalkan…

Perhatikan Hal Berikut saat Menggunakan Kacamata & Aksesoris Secara Bersamaan

Menggabungkan aksesoris dan kacamata secara bersamaan dapat memberikan sentuhan gaya yang unik dan menarik. Berikut adalah beberapa tips untuk tetap stylish saat menggunakan aksesoris dan kacamata secara bersamaan: Perhatikan Keselarasan Warna:Pastikan warna aksesoris, seperti kalung, gelang, atau anting-anting, cocok atau berpadu dengan warna kacamata. Keselarasan warna dapat memberikan tampilan yang lebih serasi dan menyatu. Pilih…

Tips Memilih Frame Kacamata yang Tepat

Sesuaikan dengan Bentuk Wajah:Setiap orang memiliki bentuk wajah yang berbeda sehingga pilihlah frame yang sesuai dengan bentuk wajah untuk menciptakan keseimbangan yang harmonis.– Bulat: Pilih frame yang memiliki sudut tegas untuk memberikan kesan wajah lebih panjang.– Oval: Hampir semua jenis frame cocok pada bentuk wajah yang satu ini.– Persegi: Frame yang melengkung atau oval dapat…

Kacamata yang bisa merekam. Sudah pernah coba?

Ray-ban, salah satu brand kacamata terkenal berkolaborasi dengan Meta, perusahaan teknologi yang terkenal dengan produk digital mereka seperti facebook. Kedua perusahaan ini berkolaborasi menghasilkan kacamata canggih atau smart glasses yang dinamakan Ray-Ban Meta. Kacamata ini ditanamkan teknologi kecerdasan buatan alias Artificial Intelligence (AI) yang hadir dengan sejumlah fitur canggih. Kira-kira fitur apa saja yang dimiliki…

Tren Kacamata tahun 2024

Selain sebagai alat bantu, kacamata juga berfungsi sebagai alat untuk menunjang penampilan. Kacamata menjadi pelengkap penampilan agar terlihat lebih modis sehingga memilih model kacamata menjadi salah satu hal yang cukup penting. Berikut tren kacamata 2024 yang bisa dipertimbangkan sebelum membeli kacamata baru di tahun ini: Transparant Frames Model ini disebut bakal jadi tren kacamata 2024…